www.arie.pro
No Result
View All Result
  • Media Sosial
    • youtube
    • instagram
    • facebook
    • whatsapp
    • Tiktok
  • internet
  • techno
    • gadget
  • blogging
    • seo
  • toko online
  • Media Sosial
    • youtube
    • instagram
    • facebook
    • whatsapp
    • Tiktok
  • internet
  • techno
    • gadget
  • blogging
    • seo
  • toko online
No Result
View All Result
www.arie.pro
No Result
View All Result

www.arie.pro > instagram > kenapa instagram tidak bisa menyimpan foto? ini cara mengatasinya

kenapa instagram tidak bisa menyimpan foto? ini cara mengatasinya

by arie
10 Januari, 2022
kenapa instagram tidak bisa menyimpan foto ini cara mengatasinya
instagram foto dan video

Jika kamu bertanya alasan kenapa instagram tidak bisa menyimpan foto? hal tersebut biasanya berkaitan dengan privasi penggunnya. Jadi instagram tidak ingin jika foto atau video para penggunanya bisa disimpan begitu saja oleh orang lain. Meskipun hal tersebut masih bisa diatasi dengan berbagai cara.

Sebenarnya jika foto atau video dikirim lewat DM maka kita bisa dengan mudah menyimpan foto tersebut. Kita tinggal sentuh dan tahan agak lama di foto atau video yang ingin kita simpan. Kemudian tinggal pilih simpan, maka foto atau video pun akan otomatis tersimpan di memori HP dan juga di galeri.

Tapi kalau untuk foto atau video di feed atau juga di reels itu tidak bisa kita simpan begitu saja. Karena itu foto dan video milik orang dan mungkin saja video tersebut memiliki hak cipta. Walau demikian bukan berarti hal tersebut tidak bisa diakali. Kita masih bisa menyimpan foto dan videonya di galeri.

Hal paling sederhana yang bisa kita lakukan adalah dengan melakukan screenshot. Karena hampir semua hp memiliki fitur screenshot. Tapi selain screenshot ada beberapa cara lain yang bisa kita lakukan untuk mendapatkan hal yang lebih baik. Sehingga kita bisa menyimpan foto dan video di instagram dengan kualitas HD atau kualitas terbaik lainnya tergantung dari resolusi foto dan video yang diupload oleh pemilik akun IG nya.

3 cara menyimpan foto dan video di IG

ScreenShot

Cara termudah untuk menyimpan foto di instagram adalah dengan melakukan screenshot. Tak perlu memakai aplikasi tambahan, biasanya di setiap smartphone baik android maupun iphone bisa melakukan screenshot. Cukup dengan menyentuh tombol shortcut screenshot yang biasanya ada di notifikasi bar atau dengan menekan tombol power dan volume down secara bersamaan.

  • Menggunakan shortcut di notifikasi bar
    shortcut screenshot
  • Menggunakan tombol power dan volume down.
    voume down dan power

Rekam layar

Untuk menyimpan video sama dengan menyimpan foto bedanya kita harus menggunakan fitur perekaman layar. Di beberapa smarpthone ada yang langsung memiliki fitur perekaman layar, hanya dengan menggunakan tombol shortcut yang ada di notifikasi bar. Namun jika di smartphone kamu tidak ada fitur tersebut, kamu bisa menggunakan aplikasi seperti DU recorder. Nyalakan perekaman layar kemudian kamu tinggal play video yang ada di IG, setelah itu tinggal stop perekaman layar dan otomatis video pun akan tersimpan di galeri.
shortcut perekaman layar

Download melalui pihak ketiga

Tapi ada cara yang lebih bagus ketimbang screenshot atau perekaman layar. Karena dengan screenshot atau perekaman layar pasti ada bagian yang tidak diinginkan terekam dalam gambar atau video. Dengan menggunakan cara ini, kita akan langsung mengambil dan mendownload gambar/foto dan videonya saja. Bahkan kita bisa memilih resolusi fotonya. Caranya yaitu dengan menggunakan situs download konten IG. Namun perlu diperhatikan jika menggunakan cara ini pemilik akun yang gambar dan videonya akan kita ambil harus bersifat publik dan tidak di private.

  1. Pilih menu di bagian kanan atas gambar atau video
  2. lalu pilih tautan.
    cara simpan foto dan video ig
  3. Kemudian buka browser dan masukan alamat web igram.io
  4. Kemudian tempel di kolom yang disediakan.
    situs download instagram
  5. Kemudian tinggal download gambar atau videonya.

Selesai, itulah alasan kenapa gambar, foto atau video di instagram tidak bisa di simpan. Sekaligus cara untuk menyimpan foto atau video dengan 3 cara mudah.

Artikel Gratis Lainnya:

  1. cara membalikan atau beralih kamera saat merekam instagram stories (snapgram)
  2. kata bio diri sendiri keren untuk FB, Instagram, Twitter, dll
  3. cara mengatasi gagal upload video di IGTV
  4. tips foto profil media sosial makin keren fb, instagram, dll
  5. cara menghapus akun instagram secara permanen mudah dan cepat
  6. cara download foto dan video IG ke galeri HP tanpa aplikasi tambahan
  7. cara download video reels instagram tanpa aplikasi tambahan
  8. Sudah pakai iphone tapi foto dan video instagram masih burik atau jelek? ini cara mengatasinya

Kategori

  • blogging
  • facebook
  • featured article
  • gadget
  • instagram
  • internet
  • Marketing tips
  • Media Sosial
  • seo
  • techno
  • Tiktok
  • toko online
  • whatsapp
  • youtube

Tag: cara mengatasi tidak bisa menyimpan foto di IG, cara menyimpan foto dan video ig, kenapa tidak bisa download foto di IG

  • Privacy policy (kebijakan privasi)
  • Cookies Policy
  • TOS
  • Disclaimer
  • Hubungi kami
No Result
View All Result
  • Media Sosial
    • youtube
    • instagram
    • facebook
    • whatsapp
    • Tiktok
  • internet
  • techno
    • gadget
  • blogging
    • seo
  • toko online

© 2021 www.arie.pro